Rabu, 05 Agustus 2015


1.     Indonesia harus memiliki pimpinan disegala sektor yang amanah, jujur, berani, tegas dan tidak korup.

2.     Mempunyai sifat ulet dan etos kerja yang tinggi.

3.     Indonesia harus memiliki rakyat yang tahan banting, yang tidak mudah berkeluh kesah, tidak pesimis.

4.     Memiliki SDM yang berkualitas dan unggul.

5.     Menjadi bangsa yang cerdas akan lebih kreatif dan bisa memanfaatkan kondisi alam dan lingkungannya.


6.     Memiliki kesadaran bahwa sekecil apapun bakat yang kita punya jika dimanfaatkan dengan baik dapat memajukan Indonesia menjadi lebih baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar